Fakta Psikologi Yang Kamu Ketahui Part.2


- Seorang yang tidak bisa menangis sebenarnya adalah orang yang lemah. 

- Jika seseorang mudah menangis karena hal kecil sekalipun, berarti dia punya hati yang lembut. 

- Seseorang yang mudah marah sebenarnya butuh cinta dan perhatian. 

- Kita hanya butuh waktu 4 detik untuk jatuh cinta pada seseorang. 

- Seseorang yang mudah tertawa sebenarnya adalah orang yang merasa kesepian. 

- Ketika ada orang yang bilang ingin bertanya sesuatu kepadamu, otomatis kamu akan mengingat kesalahan apa yang telah kamu perbuat baru-baru ini.
Reactions

Posting Komentar

0 Komentar